Cahaya Untuk Awan
Akulah awan yang mengitari bumi siang dan malam
Menemani bintang, bulan, juga matahari
Terkadang kumenangis lalu merenung
Terkadang hariku penuh bak warna pelangi
Terkadang..
Ya.. Terkadang..
Ya.. Terkadang..
Aku iri pada keindahan pelangi
Pada persahabatan matahari dan bulan
Anggunnya rindu sang bulan kepada bintang
Pada persahabatan matahari dan bulan
Anggunnya rindu sang bulan kepada bintang
Aku..
Ya.. Aku..
Ya.. Aku..
Hanya membutuhkan langit
Tanpa dia, kemana lagi ku kan berarak
Sayangnya langit adalah rumah bagi kami
Rumah tempat kami saling bertegur sapa
Dan aku!?
Aku hanyalah awan yang dihembuskan angin
Tanpa dia, kemana lagi ku kan berarak
Sayangnya langit adalah rumah bagi kami
Rumah tempat kami saling bertegur sapa
Dan aku!?
Aku hanyalah awan yang dihembuskan angin
Dihempaskan kesana kesini
Adakah sinaran itu untukku?
Adakah cahaya yang akan memberi kehangatan bagiku
Seperti bintang bulan yang tak bisa hidup tanpa matahari Seperti pelangi jua yang memamerkan bias cahayanya
Adakah cahaya yang akan memberi kehangatan bagiku
Seperti bintang bulan yang tak bisa hidup tanpa matahari Seperti pelangi jua yang memamerkan bias cahayanya
Aku ingin hidup..
Ya.. aku butuh cahaya!!!
Ya.. aku butuh cahaya!!!
Kurenungkan lagi namun tak jadi kumenangis
Sempat kuteteskan sedikit air mataku lalu ku berarak lagi
Ku takut air mata ini tak kunjung reda
Sempat kuteteskan sedikit air mataku lalu ku berarak lagi
Ku takut air mata ini tak kunjung reda
Cahaya..
Ya.. cahaya..
Ya.. cahaya..
Dimanakah engkau?
Aku merindukan kehangatan itu
Sinarilah aku wahai cahaya!
Bang Jenggot, May 31, 2016
Aku merindukan kehangatan itu
Sinarilah aku wahai cahaya!
Bang Jenggot, May 31, 2016
Mau donasi lewat mana?
ALADIN - Wahyu U. Putra (50294364046)
DANA - Wahyu U. Putra (085174442818)
LINE Bank - Wahyu U. Putra (12134133810)
SEA BANK - Wahyu U. Putra (901540938170)
DANA - Wahyu U. Putra (085174442818)
LINE Bank - Wahyu U. Putra (12134133810)
SEA BANK - Wahyu U. Putra (901540938170)
Menyukai artikel ini? Ayo dukung dengan donasi. Klik tombol merah.
Post a Comment for "Cahaya Untuk Awan"